Sabtu, 23 Maret 2013

Motivasi

Motivasi adalah Proses yang berperan pada intensitas, arah dan lamanya berlangsung upaya individu ke arah pencapaian sasaran. Apa itu perbedaan antara Motiv dengan Motivasi? Motiv itu bisa untuk manusia dan makhluk allah yang lainnya, sedangkan motivasi itu hanya dimiliki oleh Manusia. ada beberapa teori awal tentang motivasi, diantaranya yang paling terkenal adalah teori A. Maslow. bahwasanya didalam diri manusia itu memiliki 5 jenjang kebutuhan dasar: 1. Biologis, contoh: makan, minum, seks dsb. 2. Keamanan, contoh: perlindungan. 3. Sosial, contoh: Mencintai, persahabatan 4. Penghargaan/harga diri 5. aktualisasi diri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar